Manusia Merdeka
Kita sebagai manusia dilahirkan secara individu dan kembali pula secara individu. Dalam kehidupan ini manusia akan memikul tanggung jawab secara individu dan akan kembali kepada individu masing-masing dalam menerima hukum kausalitas di akhirat kelak yang tentu sakral akan hari pembalasan. Secara istilah dalam konteks kata kerja merdeka bisa kita maknai mereka yg di dalam hati nuraninya terpancarkan untuk melakukan perbuatan yang memang mengarah kepada kebaikan dan sukarela dalam mengatualisasikannya tanpa adanya halangan dan penghadangan dari manusia lain. Sehingga kemerdekaan itu bisa kita dapati dengan pondasi keikhlasan dan tanpa pamrih dan gangguan gangguan pihak lain yang ingin mencoba menghalanginya dan menggangunya dalam melakukan berbagai aktiftas di tatanan sosial ini dalam fitrahnya yang dimiliki untuk kebaikan. Kemerdekaan itu merupakan salah satu bentuk dari keikhlasan dan kemerdekaan tak bisa kita capai tanpa adanya dasar keikhlasan karena keikhlasan merupakan gambaran terpenting dalam manusia sejati yang kita miliki sebagai manusia yang terlahir dalam keadan fitrah. Ikhtiar merupakan kegiatan kemerdekaan dari seoarang individu dimana kegiatan tersebut ditentukan oleh diri sendiri dan dalam kegiatan yang dilakukan oleh individu tidak ada dalam bentuk penyerahan di muka bumi ini sebab tidak ada satu pun di muka bumi kebenaran yang mutlak kecuali dengan terus mencari dan menghayati serta tidak diperbudak oleh suatu yang lain kecuali keinginan diri sendiri dalam hati nuraninya duntuk mencari kebenaran yang didasarkan kepadaNYA. Kegiatan merdeka berarti mereka yang mau mengubah diri sendiri dengan terus berkhtiar meskipun ada keharusan universal yaitu takdir.
Menjadi Mahasiswa Baru dengan Berorganisasi dan Selektif Memilih
Menjadi mahasiswa sangat di damba-dambakan oleh kebanyakan orang. Dari berbagai golongan di strata sosial baik golongan atas hingga golongan paling bawah berlomba-lomba untuk dapat menyekolahkan putera-puterinya demi bisa mengenyaman pendidikan tinggi meskipun mereka sebagian besar berasal juga dari golongan menengah ke bawah bahkan kurang mampu secara ekonomi namun tetap tidak menjadi alasan bagi ke dua orang tua untuk tetap menyekolahkan anak ke pendidikan lebih lanjut demi harapan masa depan diperoleh lebih cerah dari kedua orang tua. Pada intinya pendidikan merupakan wadah untuk merekontruksi diri manusia menjadi manusia yang luhur, arif, berbudi pekerti dan memiliki pola pikir maju serta dinamis dalam segala perkembangan zaman. Menjadi mahasiswa terutama bagi mahasiswa baru merupakan salah satu bukti gelar akademis yang akan disematkan kepada diri mereka sebagai maha-diatas-siswa. Tetapi bukti tersebut tidak akan cukup apabila maha-diatas-siswa hanya menjadi simbol belaka tanpa
Komentar
Posting Komentar